Mengenal Makanan Pemicu Hipertensi

makanan pemicu hipertensi

PrimaBerita– Banyak makanan pemicu hipertensi yang tanpa anda sadari ada disekitar anda. Biasanya seseorang yang terkena hipertensi, kemungkinan dari faktor usia, makanan, atau keturunan.

Hipertensi sendiri merupakan salah satu penyakit yang muncul secara diam-diam. Sulit untuk mengetahui seseorang terkena hipertensi, tanpa mengukur tekanan darah. Tekanan darah normal adalah kurang dari 120/80. Kebanyakan orang tidak menyadari begitu banyak pemicu terjadinya hipertensi.

Makanan Pemicu hipertensi  sering kita temui dalam kehidupan kita sehari-hari atau dalam makanan kita sehari-hari. Hipertensi sebaiknya tidak mengkomsumsi  makanan yang mengandung tinggi sodium atau natrium.

Makanan tinggi natrium antara lain makanan kemasan dalam kaleng, makanan diproses, dan makanan siap saji. Semakin sedikit kita mengkomsumsi semakin terkendali tekanan darah kita.

Sebaliknya dengan banyak mengonsumsi makanan yang mengandung potasium (kalium), magnesium, dan serat untuk membantu mengendalikan tekanan darah. Alangkah baiknya anda membuat catatan harian untuk mengukur porsi garam dalam makanan yang anda konsumsi. Jika Anda mengonsumsi makanan dalam kemasan, baca labelnya.

Berikut makanan pemicu hipertensi :

  • Daging  dan makanan olahan

Didalam kandungan daging banyak sekali mengasup lemak, sehingga bisa membuat tekanan darah naik. Selain itu, ketika kita ingin mengawetkan daging otomatis kita akan memberi gram, sehingga menambah natrium yang berbahaya.

  • Kopi atau minuman berkafein

Kopi merupakan minuman favorite semua orang, terkhusunya kaum pria.  Kopi mengandung kafein, kafein dapat merangsang kelenjer adreal untuk melepaskan hormon andrealin. Kafein juga dapat menyebabkan kenaikan pada tensi atau hipertensi.

  • Acar

Kandungan garam atau natrium dalam acar ternyata tinggi, karena pembuatannya membutuhkan banyak garam untuk merendam atau mengawetkan timun.

  • Makanana olahan kaleng atau kemasan

Jenis makanan tersebut mengandung banyak natrium untuk mengawetkan makanan, bukan sebagai cita rasa.

  • Kulit ayam dan makanan berlemak ( daging merah )

Diketahui, kedua makanan ini mengandung lemak jenuh yang tinggi, yang menyebabkan hipertensi.

 

Berikut makanan yang menurunkan tensi :

  • Pisang

Kandungan kalium yang tinggi dalam buah pisang dapat membantu menyeimbangkan kadar natrium yang tinggi dalam tubuh.

  • Semangka

Semangka mengandung sitrulin, yang dapat menurunkan angka sistolik dan diakostolik pada penderita hipertensi

  • Buat bit

Buah bit mengandung nitrat yang dapat menurunkan hipertensi dalam 6 jam saja, mengkomsumsi buat bit dengan cara di juice.

  • Melon

Melon mengandung kalium yang tinggi, sehingga mapu menurunkan tekanan darah tinggi. Sekain itu buah ini jug dapat menurunkan kadar gula, mencegah dehidrasi, memperbaiki sistem imun, dan memeperlancar pencernaan.

  • Nenas

Buah ini identik dengan rasa asam yang mengandung kalium dan bermanfaat menurunkan hipertensi.

  • Pir

Buah ini bnayak mengandung kalium dan zat-zat antioksidan lainnya. Kandungan kaalium dalam buah ini adalah 190 mg.

  • Susu rendah lemak dan yoghurt

Susu rendah lemak yang kaya kalsium dan rendah lemak, merupakan perpaduan zat yang ampuh untuk membantu menurunkan tekanan darah tinggi.

Add a Comment